Sebaran Matakuliah Berdasarkan Kompetensi

Jumat, 20 Agustus 2010





 Kompetensi Lulusan
Mata Kuliah
Kompetensi 1:
Menguasai konsep dasar pembelajaran yang efektif dan efisien bernuansa Pendidikan Dasar
· Konsep Dasar IPA
· Konsep Dasar PKn
· Konsep Dasar IPS
· Konsep Dasar Bahasa Indonesia
· Konsep Dasar Matematika
Kompetensi 2:
Mengembangkan model pembelajaran tematik bernuansa pendidikan dasar yang sesuai perkembangan IPTEK
· Pembelajaran dan Evaluasi Tematik
· Pembelajaran Tematik Berbasis Komputer
Kompetensi 3:
Mengikuti perkembangan Sains ke-SD-an, membelajarkan dan menerapkannya pada pendidikan dasar
· Filsafat Ilmu Pendidikan
· Bahasa Inggris
Konsentrasi Pendidikan Matematika
· Teori Bilangan
· Geometri
· Statistika Dasar
· Landasan Pembelajaran Matematika SD
· Pengembangan dan Telaah Kurikulum Matematika SD
Konsentrasi Pendidikan IPS
· Dasar-Dasar Geografi
· Sejarah Indonesia
· Dasar-Dasar Teori Ekonomi
· Pendekatan Pembelajaran IPS SD
· Pengembangan dan Telaah Kurikulum IPS SD
Konsentrasi Pendidikan IPA
· Pengembangan dan Telaah Kurikulum IPA SD
· Pengembangan Pembelajaran IPA SD
· Evaluasi Pembelajaran IPA
· Konsep-konsep esensial IPA
· Konsep Utama Fisika SD
· Konsep Utama Biologi SD
· Praktikum IPA
Konsentrasi Pendidikan Bahasa Indonesia
· Pendekatan Pembelajaran Bahasa Indonesia
· Pengembangan Materi Ajar Bahasa dan Sastra Indonesia
· Dasar-dasar Linguistik
· Keberaksaraan dan Pembelajaran Membaca dan Menulis Bahasa Indonesia
· Desain Kurikulum dan Evaluasi Pembelajaran Bahasa Indonesia
Kompetensi 4:
Melaksanakan penelitian pembelajaran di pendidikan dasar.
· Metodologi Penelitian Pendidikan
· Statistika Pendidikan
· Seminar Proposal
· Tesis


Metode Pembelajaran 
· Ceramah
· Diskusi
· Observasi Lapang
· Presentase
· Studi Kasus
· Riset Mini
Bidang kajian Penelitian/Payung Penelitian 
· Masalah belajar peserta didik di sekolah, seperti: masalah belajar di kelas, kesalahan pembelajaran, miskonsepsi, dan peningkatan hasil belajar.
· Rancangan dan strategi pembelajaran di kelas, seperti: masalah pengelolaan dan prosedur pembelajaran, implementasi dan inovasi metode pembelajaran, interaksi di dalam kelas, partisipasi orang tua dalam proses belajar peserta didik.
· Penggunaan dan pengembangan alat bantu, media dan sumber belajar, seperti: masalah penggunaan media, IT dan ICT, perpustakaan, dan sumber belajar di dalam/luar kelas, peningkatan hubungan antara sekolah dan masyarakat.
· Sistem asesmen dan evaluasi proses dan hasil pembelajaran, seperti: masalah evaluasi awal dan hasil pembelajaran, pengembangan instrumen asesmen berbasis kompetensi.
· Pengembangan pribadi peserta didik, pendidik, dan tenaga kependidikan lainnya, seperti: peningkatan kemandirian dan tanggung jawab peserta didik, peningkatan keefektifan hubungan pendidik, peserta didik dan orang tua dalam proses pembelajaran, peningkatan konsep diri peserta didik, interaksi antara peserta didik, peserta didik-materi ajar, dan peserta didik-lingkungan belajar.
· Masalah kurikulum, seperti: perancangan dan penerapan kurikulum, urutan penyajian materi, kesesuaian pemilihan tema/konteks untuk setiap materi.

0 komentar:

Posting Komentar

 
DIKDAS PASCASARJANA UNIMED © 2010 | Designed by Blogger Templates | Design by ColorizeTemplates | prodikdas.blogspot.com
Free Website templateswww.seodesign.usFree Flash TemplatesRiad In FezFree joomla templatesAgence Web MarocMusic Videos OnlineFree Wordpress Themeswww.freethemes4all.comFree Blog TemplatesLast NewsFree CMS TemplatesFree CSS TemplatesSoccer Videos OnlineFree Wordpress ThemesFree CSS Templates Dreamweaver